MENUJU PILKADA 2024: BELAJAR DARI KEKALAHAN BUPATI PETAHANA DI KOLAKA TIMUR

Authors

  • Muhammad Giffaryansah Universitas Halu Oleo
  • Eka Suaib Universitas Halu Oleo
  • Bakri Yusuf Universitas Halu Oleo

DOI:

https://doi.org/10.52423/japmas.v1i1.2

Keywords:

calon bupati petahana, pilkada, strategi politik, split ticket voting

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk dapat mengetahui penyebab terjadinya kekalahan bupati petahana dalam pemilihan kepala daerah serentaj di kabupaten Kolaka timur pada tahun 2020, dan untuk dapat menjadi sebuah acuan menghadapi pilkada pada tahun 2024. Dengan menggunakan teknik penelitian kualitatif, peneliti mewawancarai, merekam proses wawancara, dan melalukan studi pustaka untuk menyelesaikan penelitian ini. Hasil penelitian ini menganalisis apa yang menjadi penyebab kekalahan petahana pada pilkada tahun 2020 dikabupaten kolaka timur dengan melihat bagaimana strategi politik yang dijalankan baik pasangan calon (paslon) 01 yakni TH-BR yang berstatus bupati petahana dan tim pemenangannya, serta fenomena split ticket voting yang terjadi pada saat pilkada tersebut.

References

Adam Ibrahim Andrawijaya, 1986, Perilaku Organisasi, Bandung : Sinar Baru

Asfar, Muhammad. 2006. Pemilu dan Perilaku Memilih .Surabaya : Pustaka Euruka

Atricio Navia & José Luis Saldaña. (2015). Mis-Coordination and Political Misalignments in Ticket-Splitting: The Case of Chile, 2005–2009. Contemporary Politics, Taylor & Francis, 21(4), hlm. 486.

Barry C. Burden & Gretchen Helmke. (2009). The Comparative Study of SplitTicket Voting. Electoral Studies, Elsevier, 28(1), hlm. 2.

Budiharjo, M. 2008. Dasar-Dasar Ilmu Politik. Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama

Creswell, J.W. (1998). Qualitative Inquiry and Research Design: Choosing among Five Tradition. London: Sage Publications

Giffaryansah, Dkk, 2021, Potret Pilkada Serentak 2020 di Tengah Pandemic Covid-19 di Sulawesi Tenggara, Kendari: Literacy Institute,

Peter schroder, 2010 Strategi Politik: Friedrich-Naumann-Stiftung für die Freiheit,

Peter Bence Stumpf. (2020). Strategic Split-Ticket Voting in Mixed Electoral Systems: The Cases of Germany, Hungary, and Lithuania. International Journal of Political Activism and Engagement, IGI Global, 7(2), hlm. 3.

Sara Persson. (2020). Exploring Split Ticket Voting Motives. Dalam Swedish National Election Studies Program Report Series 2020: 14. Swedia: Department of Political Science, University of Gothenburg, hlm. 2.

Stephen R. Covey, 2001, Principle Centered Leadership, Jakarta: Binarupa Aksara.

Sutarto, 1986, Dasar-dasar Kepemimpinan Administrasi, Yogyakarta : Gajah Mada University Press

Tutik, Titik Triwulan. 2015. Konstruksi Hukum Tata Negara Indonesia Pasca Amandemen UUD 1945, Prenadamedia Group, Jakarta, hlm. 270

Downloads

Published

2023-03-15

Issue

Section

Articles